REKOMENDASI SURAT TERDAFTAR PENYEHAT TRADISIONAL
PERSYARATAN PELAYANAN
- Surat pernyataan mengenai metode atau teknik pelayanan yang diberikan
- Fotokopi KTP yang masih berlaku
- Pas foto terbaru ukuran 4×6 2 lembar warna
- Surat keterangan lokasi tempat praktik dari lurah
- Surat pengantar dari Puskesmas tempat domisili praktik
- Surat rekomendasi dari Dinas Kesehatan Kota Payakumbuh (diberikan setelah dilakukan penilaian teknis terhadap metode dan teknik pelayanan)
- Surat rekomendasi dari asosiasi sejenis atau surat keterangan dari tempat kegiatan magang
MEKANISME/PROSEDUR
- Menyampaikan dokumen permohonan Surat Terdaftar Penyehat Tradisional ke kantor DPM-PTSP Kota Payakumbuh
- Melampirkan persyaratan yang telah ditentukan
- Penilaian teknis terhadap metode dan teknik dalam penyelenggaraan pelayanan kesehatan tradisional
- Rekomendasi ditandatangani oleh Kepala Dinas Kesehatan
- Petugas DPM-PTSP menerima rekomendasi Surat Terdaftar Penyehat Tradisional
- Pemohon menerima Surat Terdaftar Penyehat Tradisional
JANGKA WAKTU PELAYANAN 14 HARI KERJA
BIAYA/TARIF GRATIS (TIDAK DIPUNGUT BIAYA)
PRODUK LAYANAN Surat Terdaftar Penyehat Tradisional
PENGELOLAAN & PENGADUAN e-m@il : dinkespayakumbuh@yahoo.co.id Telp./Faks : (0752) 796688 SMS : 082169105985