TIDAK PERLU PAKAI HAZMAT, PEMAKAMAN JENAZAH COVID 19 CUKUP MEMAKAI MASKER DAN SARUNG TANGAN

Ada beberapa perubahan terkait tata cara pelaksanaan pemakaman jenazah terinfeksi Covid 19, yang dikeluarkan oleh pemerintah dalam revisi 5 Pedoman Pencegahan Dan Pengendalian Covid 19 melalui kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Jenazah terinfeksi Covid 19 dapat diproses dengan layak sesuai dengan agama, nilai, norma dan budaya masing-masing. Dengan syarat petugas atau Read more…